CIANJUR,[KC],- Hujan deras menyebabkan tanah longsor di Kampung Cirawa RT. 01/10 Desa Kanoman Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur, Tanah longsor terjadi sekitar pukul 17.00 WIB.

Berdasarkan informasi yang dihimpun,  ada dua korban meninggal dunia di lokasi kejadian karena tertimbun tanah swah yang berada dipinggir rumahnya, korban kini sudah di evakuasi oleh masyarakat dan dibawa ke Puskesmas Cibeber.

Hingga berita ini diturunkan belum ada laporan resmi dan lengkap dari BPBD Kabupaten Cianjur. [KC.010]**




Axact

Kabar Cianjur

Pemimpin Redaksi : Asep Moh. Muhsin | Sekretaris Redaksi : Iman Sulaiman, M.Si | Redaktur Pelaksana : Mustofa | Wartawan/Reporter : Asep M, Iman Sulaiman, Yedi Mulyadi, Ahmad Jaelani, M Fikri, Eris Risdianto, Muhammad Nasrul, Arsy, Intan Permatasari | Produksi TV : Nurholis Mahmud, Winda. | Kantor Redaksi Kabar Cianjur : Jl. Siliwangi Cianjur 089698682683. | PT. MITRA SINERGI INFORMA : Direktur : Asep Moh. Muhsin | Komisaris : Iman Sulaiman, Sari Yulianti

Post A Comment:

0 comments:

Terima Kasih atas saran, masukan, dan komentar anda.