Metty Triantika, Ketua DPRD Perempuan Pertama Kabupaten Cianjur Resmi Dilantik
CIANJUR,[KC],- Sejarah baru tercipta di Kabupaten Cianjur pada Senin (7/10/2024). Dr. Ir. Hj. Metty Triantika, M.T., resmi dilantik sebagai Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Cianjur untuk periode 2024-2029, menjadikannya sebagai perempuan pertama yang memimpin lembaga legislati…
2:29:00 PM